Post Content
Mudik Lebaran adalah momen penting bagi banyak orang di Indonesia, dan koneksi internet yang stabil menjadi kebutuhan utama selama perjalanan. Tahun ini, tim Jagat Review kembali mengikuti Ekspedisi Jaringan Andal bersama Indosat Ooredoo Hutchison untuk menguji keandalan jaringan mereka di dua jalur berbeda:
Jakarta – Yogyakarta – Malang
Jakarta – Lampung – Palembang
Bagaimana persiapan Indosat dalam menghadapi lonjakan trafik selama mudik? Apakah jaringan mereka tetap stabil di jalur-jalur utama ini? Temukan jawabannya dalam video ini!
Informasi lebih lanjut:
https://ioh.co.id/portal/id/iohcorppressreleasedetail/reliable-network-quest-ioh-2025?_id=20014670
Jangan lupa Like, Comment, dan Subscribe untuk update terbaru dari Jagat Review!
#EkspedisiJaringanAndal #IndosatOoredooHutchison #MudikLebaran2025 #Jaringan4G #Jaringan5G #InternetCepat #JagatReview
Timestamp:
00:00 Pembukaan
00:47 Uji Jaringan Indosat Ooredoo Hutchison – Mudik 2025
01:52 Rute 1: Jakarta – Yogyakarta – Malang
02:00 Testbed
02:11 Rest Area KM 57 Tol Jakarta – Cikampek
02:39 Lapangan Simpang Lima Semarang
03:01 Kilometer 0 Kota yogyakarta
03:27 Rest Area KM 626 Ngawi
03:53 Alun-alun Kota Malang
04:17 Rute 2: Jakarta – Lampung – Palembang
04:25 Testbed
04:34 Pelabuhan Bakauheni
04:54 Tengah Kota Lampung
05:19 Tol Lampung – Palembang Rest Area KM 234
05:48 Kota Palembang (Jembatan Ampera)
06:09 Kota Palembang – Masjid Agung Sultan Mahmud Badaruddin Jayo Wikramo
06:33 Uji video call
07:31 Stabilitas jaringan
08:14 Persiapan IOH menyambut mudik 2025
09:19 Tanya jawab dengan SVP Head of Network Operation IOH
09:28 Bisa dijelaskan sedikit soal Safari Ramadhan Indosat tahun ini?
09:46 Secara teknis, apa saja yang sudah disiapkan Indosat?
10:19 Teknologi baru apa saja yang digunakan Indosat?
11:06 Apa saja rencana Indosat dalam mengembangkan jangkauan internet?
11:28 Kesimpulan & penutup Read More Jagat Review