Pekerjaan Kita Akan Diambil Quantum Computing dan AI Agent? | Obrolan SeJagat

Estimated read time 1 min read

Post Content

​ Quantum Computing dan AI Agent bukan lagi sekadar konsep futuristik—teknologi ini sudah mulai masuk ke dunia nyata, dan dampaknya bisa sangat besar, termasuk ke dunia kerja.

Di episode Obrolan Sejagat kali ini, Taufik Nobo dan Miq (GadgetApa) ngobrol bareng Dedy Irvan tentang apa sebenarnya Quantum Computing itu, bagaimana cara kerjanya, dan kenapa AI Agent seperti Devin bisa jadi game changer di masa depan.

Apakah pekerjaan manusia benar-benar akan diambil alih?
Atau justru ini kesempatan untuk berkembang?

Yuk, simak obrolan seru dan mendalam ini bareng tim JagatReview!

🎙️ New to streaming or looking to level up? Check out StreamYard and get $10 discount! 😍 https://streamyard.com/pal/d/6286787933896704   Read More Jagat Review 

You May Also Like

More From Author