Laptop 2-in-1 Kencang Paling Irit? Review ASUS Vivobook 14 Flip (TP3407SA)

Estimated read time 1 min read

Post Content

​ Kata siapa baterai Laptop x86 tidak bisa lebih dari 20 jam?!
Buktinya bisa tuh!
Contohnya ini nih, ASUS Vivobook 14 Flip yang bisa bertahan lebih dari 23 jam di pengujian kami
Bahkan Laptop Intel Core Ultra 200V Series ini juga bisa diajak main Game berat atau Editing Video 4K 60 FPS
Dia juga bisa jadi Tablet, punya Thunderbolt 4, ada Wi-Fi 7, dan punya sertifikasi EVO
Layarnya juga OLED 100% DCI-P3 jadi mantap buat Editing
Kurang apa lagi coba?!

Informasi pembelian produk:
https://id.store.asus.com/vivobook-14-flip-tp3407sa-vivobook-14-flip-tp3407sa.html

#ASUS #Vivobook #Vivobook #Flip #Intel #CoreUltra #OLED

Host: Dedy Irvan
Script & Pengujian: Gatot Tri Yuwono
Editor: Dian Syarifudin

Timestamp:
00:00 Pembukaan
01:00 ASUS Vivobook 14 Flip
01:18 Spesifikasi
02:49 Desain
04:00 Layar
06:06 Kamera & mikrofon
07:12 Audio
07:43 Konektor
08:08 Keyboard
09:07 Touchpad
09:42 Sistem pendingin
09:51 Security
10:01 Aspek performa
10:35 Uji performa sintetis
11:23 Uji aplikasi
14:12 Uji gaming
16:06 Suhu permukaan
16:32 Uji media penyimpanan
16:49 Uji baterai
17:19 Uji pengisian daya
17:31 Harga, bonus & garansi
18:43 Hal yang perlu diperhatikan
19:17 Poin menarik
21:25 Kesimpulan & penutup   Read More Jagat Review 

You May Also Like

More From Author